MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA ANAK MELALUI MEDIA WAYANG DI TK TUNAS MUDA PUDAY

IMPROVING OF CHILDREN’S SPEAKING ABALITY THROUGH PUPPET MEDIA AT TUNAS MUDA KINDERGARTEN PUDAY

Authors

  • Asma Nurani Universitas Halu Oleo, Indonesia
  • Ahid Hidayat Universitas Halu Oleo, Indonesia
  • Arvyaty Universitas Halu Oleo, Indonesia

Keywords:

kemampuan berbicara, media wayang

Abstract

Penelitian ini untuk meningkatkan kemampuan berbicara anak melalui media wayang di TK Tunas Muda Puday. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK) yang dilaksanakan dalam dua siklus. Subjek dalam penelitian ini adalah Guru dan anak didik pada kelompok A TK Tunas Muda Puday Desa Puday Kecamatan Wonggeduku Barat Kabupaten Konawe yang berjumlah 16 anak yang terdiri dari 10 anak laki-laki dan 6 anak perempuan. Berdasarkan Hasil analisis dari data aktivitas mengajar guru dari pelaksanaan siklus I hingga siklus II mengalami peningkatan dari 70% menjadi 90% dan pada aktivitas belajar anak didik juga mengalami peningkatan dari 60% menjadi 90%. Hasil evaluasi belajar anak berupa kemampuan berbicara anak melalui media wayang menunjukkan adanya peningkatan dari sebelum Tindakan sebesar 56,25%, dan mengalami peningkatan pada siklus I sebesar 75%, kemudian mengalami peningkatan lagi pada siklus II sebesar 87,5%. Penelitian ini dapat disimpulkan bahwa kemampuan berbicara anak dapat ditingkatkan melalui media wayang di TK Tunas Muda Puday.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Asma Nurani, Universitas Halu Oleo, Indonesia

Jurusan PAUD FKIP Universitas Halu Oleo

Ahid Hidayat , Universitas Halu Oleo, Indonesia

Jurusan PAUD FKIP Universitas Halu Oleo

Arvyaty, Universitas Halu Oleo, Indonesia

Jurusan PAUD FKIP Universitas Halu Oleo

References

Departemen Pendidikan Nasional.(2004). Kurikulum standar kompetensi TK dan RA. Jakarta: Depdiknas.

Eka Mei Ratnasari & Enny Zubaidah (2019). Pengaruh Penggunaan Buku Cerita Bergambar Terhadap Kemampuan Berbicara Anak. Scholaria: Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, Vol. 9 No. 3, : 267-275.

Handayani, Ni Wayan Kiki, dkk. (2016). Penerapan Metode Bercerita Berbantuan Media Wayang Kertas Untuk Meningkatkan Kemampuan Bahasa Anak Kelompok A. e-jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Universitas Pendidikan Ganesha. 4(2). 1-11.

Hayati, S. N. (2022). Analisis Kompetensi Berbicara Anak Usia Dini pada Masa New Normal. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(4), 3203- 3217.

Muntoha, dkk (2015). Pembinaan Dan Pelatihan Kader Pengurus Dan Pengelola Baru Pendidikan Anak Usia Dini (Paud) Cerdas Dusun Bandung Dan Dusun Songbanyu 1, Kecamatan Songbanyu, Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta. Jurnal Inovasi dan Kewirausahaan. Vol. 4 No. 3 Hal 166-171.https://www.google.com/url?sa=t&rct=j&q=&esrc=s&source=web&cd=&cad=rja&uact=8&ved=2ahUKEwjsiayR8YP-

Musfirah, T. (2010). Perkembangan Kecerdasan Majemuk. Jakarta: Univeraitas Terbuka.

Sadiman. (2009). Media Pendidikan: Pengertian, Pengembangan dan Pemanfaatannya. Jakarta: Rajawali Press.

Sitti Munawwarah, dkk (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Wayang

Figur Kedaerahan. Jurnal Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Indonesia Vol. 9. No.1, 79-92, doi: https://doi.org/10.21831/jipsindo.v9i1.130559

Susanti, Yumi Olva (2019). Meningkatkan Kemampuan Berbicara Anak Melalui Bermain Peran Mikro. Jurnal Ptensi PG-PAUD, Vol. 2 No. 1. Hal 63-70.

Suyadi. (2010). Panduan Penelitian Tindakan Kelas. Jogjakarta: Diva Press..

Utariani, N. K., Sudarma, I. K., & Magta, M. (2014). Penerapan Metode Bercerita Berbantuan Media Boneka Jari Untuk Meningkatkan Kemampuan Berbahasa Anak TK Kelompok A. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Undiksha, 2(1).

Downloads

Published

2023-03-31

Issue

Section

Articles